Ipal Adalah

Ipal Adalah Suatu Perangkat

IPAL adalah suatu perangkat peralatan teknik beserta perlengkapannya yang memproses / mengolah air sisa proses produksi pabrik, rumah tangga, dll. Adapun tujuan IPAL yaitu untuk menyaring dan membersihkan air yang sudah tercemar dari baik domestic maupun bahan kimia industri. Instalasi Pengolahan Air Limbah / IPAL (wastewater treatment plant,WWTP), adalah sebuah struktur yang dirancang untuk membuang limbah biologis dan kimiawi dari air sehingga memungkinkan air tersebut untuk digunakan pada aktivitas yang lain. Lingkungan yang bersih bebas dari segala polusi dan kotoran merupakan dambaan setiap orang. Namun pesatnya perkembangan disegala bidang membawa akibat atau dampak pada lingkungan yaitu LIMBAH.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *